Peningkatan Kemampuan Literasi Bahasa Inggris melalui Metode Bercerita Indonesian Folk Tales bagi Siswa Sekolah Dasar

Penulis

  • Yuswin Harputra Universitas Graha Nusantara
  • Yulia Rizki Ramadhani Universitas Graha Nusantara
  • Bismar Sibuea Universitas Simalungun

DOI:

https://doi.org/10.55266/jurnalkalandra.v1i2.134

Kata Kunci:

Pelatihan, Literasi Bahasa inggris, Cerita rakyat

Abstrak

Tujuan dari pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat ini adalah memberikan peningkatan keterampilan berbahasa Inggris dengan metode bercerita Indonesian Folk Tales bagi Siswa Sekolah Dasar Negeri No. 200405 Padangsidimpuan sehingga siswa dapat terampil bahasa Inggris dengan kemampuan bercerita. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah penyampaian materi dan storytelling perform. Evaluasi dilaksanakan sebelum, selama, dan setelah kegiatan pengabdian berlangsung dengan bentuk observasi. Hasil yang diharapkan dari pengabdian ini adalah meningkatnya keterampilan berbahasa Inggris bagi siswa, yaitu mampu memahami teks Bahasa inggris dan mampu bercerita Indonesian Folk Tales dalam bahasa Inggris

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

DAFTAR PUSTAKA

Anisa, A. R., A. A. Ipungkarti, D. and K. N. Saffanah. (2021) ‘Pengaruh Kurangnya Literasi Serta Kemampuan Dalam Berpikir Kritis Yang Masih Rendah Dalam Pendidikan Di Indonesia’, 1st National Conference on Education, System and Technology Information, 01(01), pp. 1–4.

Fuadi, H. et al. (2020) ‘Analisis Faktor Penyebab Rendahnya Kemampuan Literasi Sains Peserta Didik’, Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 5(2), pp. 108–116. doi: 10.29303/jipp.v5i2.122.

Prasrihamni, M., Zulela and Edwita (2022) ‘OPTIMALISASI PENERAPAN KEGIATAN LITERASI DALAM MENINGKATKAN MINAT BACA SISWA SEKOLAH DASAR’, Jurnal Cakrawala Pendas, 8(1), pp. 128–134.

Ucu, K. R. (2021) ‘Literasi Indonesia Ketinggalan Kereta’, https://www.republika.co.id/. Available at: https://www.republika.co.id/berita/r0jsu5282/literasi-indonesia-ketinggalan-kereta.

Utami, L. D. (2021) ‘Tingkat Literasi Indonesia di Dunia Rendah, Ranking 62 Dari 70 Negara’, https://www.tribunnews.com/. Available at: https://www.tribunnews.com/nasional/2021/03/22/tingkat-literasi-indonesia-di-dunia-rendah-ranking-62-dari-70-negara?page=2.

Wati, S. (2018) ‘Language attitude of undergraduate students towards English at English Education Department’, LingTera; Vol 5, No 1: May 2018DO - 10.21831/lt.v5i1.8583 . Available at: https://journal.uny.ac.id/index.php/ljtp/article/view/8583.

Unduhan

Diterbitkan

03/26/2022

Cara Mengutip

Harputra, Y., Ramadhani, Y. R., & Sibuea, B. (2022). Peningkatan Kemampuan Literasi Bahasa Inggris melalui Metode Bercerita Indonesian Folk Tales bagi Siswa Sekolah Dasar. KALANDRA Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 31–36. https://doi.org/10.55266/jurnalkalandra.v1i2.134

Terbitan

Bagian

Artikel

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

Artikel Serupa

1 2 3 4 5 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.