Sosialisasi dan Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik Cair (POC) dari Sampah Rumah Tangga bagi Ibu PKK Kelurahan Rantau Panjang Kecamatan Rumbai Barat Kota Pekanbaru

Penulis

  • Mayta Novaliza Isda Universitas Riau
  • Elsya Desviyanti Universitas Riau
  • Elli Indriana Putri Universitas Riau
  • Najmi Fadhila Nithami Universitas Riau
  • Muhammad Tamyis Lutfi Hakim Universitas Riau
  • Dhini Yulianti Universitas Riau
  • Riski Saputra Universitas Riau
  • Rizal Noor Universitas Riau
  • Mimi Safitri Universitas Riau
  • Maulana Ishak Universitas Riau
  • Ismu Sodaqti Universitas Riau

DOI:

https://doi.org/10.55266/jurnalkalandra.v1i5.185

Kata Kunci:

Pupuk Organik Cair, Sampah Rumah Tangga, Rantau Panjang

Abstrak

Sampah menjadi permasalahan besar yang sulit untuk diselesaikan khususnya di Indonesia. Sehingga diperlukan upaya yang dapat dilakukan untuk mengurangi sampah tersebut. Berdasarkan data Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), bahwa pada tahun 2020 jumlah timbunan sampah nasional di Indonesia mencapai 67,8 ton. Adapun salah satu jenis sampah organik yaitu berasal dari sampah rumah tangga seperti, sayur-sayuran, buah-buahan, ikan, daging, dan sebagainya. Di Kelurahan Rantau Panjang masih dapat ditemukan sampah-sampah rumah tangga yang sangat meresahkan masyarakat. Oleh karena itu tim pengabdian Universitas Riau melakukan program kegiatan di Kelurahan Rantau Panjang dalam upaya memanfaatkan sampah untuk dijadikan Pupuk Organik Cair (POC). Tujuan kegiatan ini adalah untuk mengatasi permasalahan sampah di Kelurahan Rantau Panjang dan memberikan pelatihan keterampilan kepada ibu-ibu PKK Kelurahan Rantau Panjang dalam memanfaatkan sampah rumah tangga untuk menghasilkan Pupuk Organik Cair (POC). Metode dalam kegiatan pengabdian ini adalah rekayasa sosial berupa sosialisasi dan pelatihan secara langsung. Melalui kegiatan ini diharapkan ibu-ibu PKK mudah memahami materi yang disampaikan sehingga dapat membuat inovasi baru dalam memanfaatkan sampah rumah tangga.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Hadi, T. (2021). Pelatihan Pembuatan Pupuk Oranik Cair (Poc) Dari Sampah Organik Di Desa Pringgasela Selatan Kabupaten Lombok Timur. In Abdinesia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat. https://unu-ntb.e-journal.id/abdinesia/article/view/36

Nurfajriah, N. N., Mariati, F. R. I., Waluyo, M. R., & Mahfud, H. (2021). Pelatihan Pembuatan Eco-Enzyme Sebagai Usaha Pengolahan Sampah Organik Pada Level Rumah Tangga. In Ikra-Ith Abdimas (Vol. 4, Issue 3, pp. 194–197). https://journals.upi-yai.ac.id/index.php/IKRAITH-ABDIMAS/article/view/1535

Salamah, S., Hakika, D. C., Sulistiawati, E., Amelia, S., & Rahmadewi, Y. M. (2022). Pelatihan Pemanfaatan Sampah Buah Menjadi Pupuk Cair Organik bagi Ibu-ibu PKK Kalurahan Murtigading Sanden Bantul. Indonesia Berdaya, 3(3), 659–664.

Yani, I., Harahap, F. S., Adam, D. H., & Dalimunthe, B. A. (2022). Pelatihan Pembuatan Mol Berbahan Dasar Limbah Rumah Tangga (Nasi Basi) Untuk Mewujudkan Pertanian Organik Ramah Lingkungan Didesa Tebing Tinggi Pangkatan. Martabe: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(4), 1506–1511.

Unduhan

Diterbitkan

09/22/2022

Cara Mengutip

Isda, M. N., Desviyanti, E. ., Putri, E. I. ., Nithami, N. F. ., Hakim, M. T. L. ., Yulianti, D. ., … Sodaqti, I. . (2022). Sosialisasi dan Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik Cair (POC) dari Sampah Rumah Tangga bagi Ibu PKK Kelurahan Rantau Panjang Kecamatan Rumbai Barat Kota Pekanbaru . KALANDRA Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(5), 123–130. https://doi.org/10.55266/jurnalkalandra.v1i5.185

Terbitan

Bagian

Artikel

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

Artikel Serupa

1 2 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.